Selama mengikuti PATI, saya banyak mendapatkan pengalaman yang berharga. Banyak ilmu yang telah saya dapatkan dan juga banyak hal-hal yang belum saya ketahui dan kini saya sudah ketahui seperti cara membuat blog, cara membuat email dan hal-hal apa saja tentang informatika. Saya juga mengetahui hal-hal yang berkaitan dengan apa yang ada didalam blog seperti link, pos dan lainnya.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar